Kota Yogyakarta Diguyur Hujan Abu dan Pasir
Yogyakarta (ANTARA News) - Kota Yogyakarta hingga pukul 02.15 WIB, Jumat, masih diguyur abu dan pasir dari Gunung Merapi, sementara gerimis di wilayah Kabupaten Sleman belum reda, sehingga menyebabkan benda yang terkena material vulkanik itu tampak kotor.(*)
(U.M008/B015/R009)